Kisah Keluarga Miskin yang Menjadi Kaya Raya Berkat Kedermawanannya

- 13 Februari 2022, 09:07 WIB
Ilustrasi: Keluarga miskin di zaman Nabi Musa yang menjadi kaya karena dermawan
Ilustrasi: Keluarga miskin di zaman Nabi Musa yang menjadi kaya karena dermawan /PIXABAY/Mohamad Trilaksono

MALANG TERKINI – Ada kisah keluarga miskin di masa Nabi Musa yang pada akhirnya menjadi kaya raya karena sifat kedermawanannya.

Dikisahkan, pada masa Nabi Musa terdapat sepasang suami-istri (pasutri) yang hidup miskin. Pasangan ini juga tidak dikaruniai anak.

Pasutri ini hidup sederhana bahkan jauh dari kata cukup. Ia tidak punya makanan kecuali sekadar cukup makan untuk hari itu, bahkan kadang tidak cukup.

Baca Juga: Gus Baha Jarang Menghadiri Undangan Acara Walimah Nikah, Ternyata Ini Alasannya

Namun pasutri ini sabar dengan keadaan dan kerasnya hidup yang dialaminya hingga bertahun-tahun. Suatu malam, saat akan tidur, sang istri bertanya kepada suaminya:

“Suamiku, bukankah Nabi Musa adalah seorang Nabi yang bisa berbicara dengan Tuhannya?” tanya sang istri.

“Iya, benar,” jawab suami singkat.

Baca Juga: Seorang Ibu dan Bayi Tewas Tertabrak Kereta Api di Jatiguwi Malang Jawa Timur

“Kenapa kita tidak pergi saja ke Nabi Musa untuk mengadukan kondisi kita yang miskin ini dan berbicara kepadanya agar beliau memohon kepada Allah agar kita dianugerahi kekayaan?” saran sang istri.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Stories Realistic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x