Waspada! Inilah 5 Ciri Kesehatan Mental yang Sedang Menurun

- 15 Oktober 2021, 12:04 WIB
Penurunan kesehatan mental dapat mengakibatkan keterasingan diri pada seseorang yang dibarengi dengan kondisi fisik dan perasaan yang tidak nyaman.
Penurunan kesehatan mental dapat mengakibatkan keterasingan diri pada seseorang yang dibarengi dengan kondisi fisik dan perasaan yang tidak nyaman. /Pixabay/Wokandapix

1. Perubahan suasana hati yang ekstrim

Senang, sedih, marah, bingung dan sebagainya dapat terjadi dalam waktu yang cepat sebagai bentuk pergantian emosi.

2. Apatis dan merasa putus hubungan dengan lingkungan sekitar

Pada kondisi ini, seseorang akan kehilangan inisiatif dalam menjalin interaksi dengan orang lain.

Baca Juga: Oki Setiana Dewi Harapkan Setiap Film Mencontoh Karya Deddy Mizwar

3. Terjadi perubahan besar dalam kebiasaan makan

Di tahap ini, seseorang dapat makan dengan banyak, tidak makan, atau bahkan memuntahkan makanannya.

4. Tubuh merasakan kelelahan yang luar biasa

Bukan hanya lelah, tapi gugup, bingung, cemas dan perasaan menyesal juga akan menghampiri. Kondisi inilah yang akan mengganggu kualitas tidur.

Baca Juga: JTBC Rilis Teaser Drama ‘Snowdrop’ yang Dibintangi Jisoo BLACKPINK dan Jung Hae-in

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Instagram @intrvrt.me


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah