Mengenal Daun Binahong dan 6 Manfaat Bagi Kesehatan Kulit dan Kecantikan Wajah

- 7 November 2022, 07:45 WIB
Daun Binahong, daun dari tanaman merambat kaya manfaat. Berikut manfaat bagi kesehatan kulit dan kecantikan wajah
Daun Binahong, daun dari tanaman merambat kaya manfaat. Berikut manfaat bagi kesehatan kulit dan kecantikan wajah /Instagram/@binahong_prob

5. Menghaluskan Wajah

Akibatnya adanya bruntusan, jerawat dan komedo di wajah, dan terkadang juga timbul luka pada wajah seringkali wajah menjadi tidak halus atau ada bagian kulit yang tidak rata.

Daun binahong mampu membantu menghaluskan wajah, dan menghindarkan dari bruntusan, jerawat, komedo dan luka pada wajah.

Caranya dengan merebus daun binahong 20 lembar dengan, lalu tunggu dingin kemudian gunakan air rebusan itu untuk cuci muka dua kali sehari secara rutin.

Baca Juga: 7 November 2022 Tanggal Berapa Hijriah? Cek Kalender Islam Hari Ini!

6. Mengobati Masalah Kulit

Masalah kulit pada tubuh manusia cukup bermacam-macam seperti luka bakar dan gatal-gatal pada area kulit tertentu.

Luka bakar pada kulit menimbulkan rasa sakit dan panas pada area yang terbakar. Luka bakar seringkali meninggalkan bekas pada kulit.

Pada luka bakar cara alami mengobatinya ialah dengan memanfaatkan daun binahong agar luka cepat sembuh dan tanpa meninggalkan bekas pada kulit.

Daun binahong diketahui mengandung senyawa aktif seperti tanin, saponin, dan flavonoid yang mampu mempercepat proses penyembuhan luka termasuk luka bakar.

Halaman:

Editor: Iksan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x