Cara Diagnosis Penyakit Anemia Aplastik Beserta Pencegahan dan Pengobatan yang Bisa Dilakukan

- 24 November 2022, 22:46 WIB
Berikut cara diagnosis, pencegahan dan pengobatan pada pasien yang terdeteksi mengalami penyakit Anemia Aplastik
Berikut cara diagnosis, pencegahan dan pengobatan pada pasien yang terdeteksi mengalami penyakit Anemia Aplastik /pixabay.com/@Vector8DIY

MALANG TERKINI – Anemia aplastik merupakan penyakit dengan kondisi langka dan serius karena sel darah dalam tubuh tidak diproduksi dalam jumlah yang cukup.

Tentunya apabila terkena Anemia Aplastik menyebabkan banyak gejala yang muncul seperti kelelahan, pendarahan dan infeksi.

Hal ini membutuhkan diagnosis lanjutan bila sudah mengalami gejala yang timbul.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Penyakit Anemia Aplastik, Penyebab dan Gejala yang Bisa Timbul Pada Penderitanya

Tentunya seseorang untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap Anemia Aplastik, seseorang perlu melakukan pencegahan.

Dan apabila sudah terdeteksi terkena Anemia Aplastik dibutuhkan segera pengobatan yang harus segera dilakukan.

Penyakit Anemia aplastik tentunya menyerang sumsum tulang belakang manusia sehingga sel darah baik sel darah merah, sel darah putih maupun keping darah akan bermasalah.

Jenis Anemia Aplastik ini dapat mempengaruhi orang-orang pada segala usia, tetapi paling sering diderita pada rentan umur 10-20 tahun atau 60-65 tahun.

Baca Juga: 9 Manfaat Toge Untuk Kesehatan, Mencegah Anemia hingga Memperbaiki Kualitas Sperma

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x