Manfaat Puasa Senin dan Kamis, Tidak Hanya dalam Segi SQ Juga Bermanfaat dari Segi EQ

- 2 Februari 2022, 17:22 WIB
Ilustrasi: Pentingnya Puasa Senin Kamis
Ilustrasi: Pentingnya Puasa Senin Kamis /Pixabay/ambroo

Sebagaimana dikutip Malang Terkini dari channel YouTube Nasihat Muslim, Selasa 15 Januari 2019 berikut Keutamaan dan manfaat berpuasa senin kamis,

1. Meningkatkan Ketaqwaan dan Pahala akan Dilipat Gandakan.

Pada dasarnya hamba alloh akan senantiasa melakukan amalan-amalan yang bisa mendekat kan dirinya kepada sang pencipta.

Namun, daripada itu Alloh telah menyiapkan hadiah-hadiah untuk hambanya yang beribadah dengan ikhlas. Alloh SWT telah memerintahkan kita untuk berpuasa, agar bisa meningkatkan rasa taqwa kita kepadanya.

Baca Juga: Breaking News!!! Hujan Deras dan Angin Kencang Terjang Sukoharjo Jawa Tengah, Sebuah Pohon Tumbang

2. Pintu Surga Akan Selalu Terbuka Untuknya.

Rasululloh SAW pernah menjelaskan kepada para sahabat jika pintu surga di buka pada saat hari senin dan kamis maka dari itu sangat di anjurkan untuk melaksanakan puasa senin dan kamis.

Selain keutamaan diatas puasa senin kamis memiliki hikmah yang bagus untuk tubuh, antara lain sebagai berikut,

Baca Juga: Manfaat Mandi Sebelum Subuh, Salah Satunya Membantu Atasi Depresi

1. Mengatasi Depresi

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: YouTube Nasihat Muslim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah