Syarat Sederhana Mendapatkan BLT Subsidi Gaji Guru Honorer, Nadiem: Bisa Dilakukan Secara Cepat

- 16 November 2020, 19:21 WIB
Ilustrasi BLT.
Ilustrasi BLT. /Pixibay/EmAji

Baca Juga: Kabar Gembira! BLT Subsidi Gaji Guru Honorer Cair Besok, Cek di info.gtk.kemdikbud.go.id

Kelima, memiliki penghasilan di bawah Rp5 juta per bulan.

“Dengan kriteria yang sangat sederhana seperti ini, jumlah penerima yang kita sasarkan adalah sedikt lebih dari dua juta penerima,” tandasnya.

Sementara itu, sebagaimana dikutip MalangTerkini.com dari BeritaDIY.com, cara yang bisa digunakan untuk  mengetahui apakah guru atau tenaga pendidik honorer mendapatkan BLT Subsidi Gaji ini atau tidak dapat dilakukan dengan mengakses Info GTK di laptop atau smartphone masing-masing.

Baca Juga: Lagi, Kemnaker Bakal Cairkan BLT Subsidi Gaji Tahap 2 ke 2.713.434 Pekerja

Caranya adalah sebagai berikut.

  • Login melalui laman https://info.gtk.kemdikbud.go.id/ untuk Info validasi data guru
  • Jika ditemukan kesalahan data, lakukan perbaikan melalui aplikasi dapodik di sekolah masing-masing
  • Untuk membuka Info GTK gunakan account PTK yang sudah diverifikasi
  • Pastikan menggunakan email yang aktif milik pribadi
  • Pen 6. Setelah masuk di laman info.gtk.kemdikbud.go.id, akan muncul tampilan tabulasi di bagian paling bawah.gaturan ulang akun dapat melalui Manajemen Dapodik.***

 

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori

Sumber: YouTube Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah