Pentingnya Personal Hygiene Seorang Wanita saat Haid

- 30 November 2021, 08:16 WIB
Pentingnya Personal Hygiene Seorang Wanita saat Haid
Pentingnya Personal Hygiene Seorang Wanita saat Haid /Freepik/

MALANG TERKINI – Personal hygiene adalah kebersihan diri seorang wanita ketika menstruasi.

Rendahnya pengetahuan tentang kesehatan akan menjadikan wanita kemungkinan tidak berperilaku higienis saat menstruasi.

Personal hygiene yang kurang, akan menimbulkan masalah pada kesehatan reproduksi. Personal hygiene bertujuan untuk mencegah penyakit serta meningkatkan kesejahteraan.

Baca Juga: Cewek ABG Harus Tahu: Pertanyaan Umum Seputar Haid dan Jawabannya!

Dilansir dari Buku Manajemen Menstruasi, personal hygiene bisa dilakukan dengan tindakan berikut ini:

1. Perawatan kulit dan wajah

Wajah merupakan bagian paling sensitif, terutama pada wanita. Pada saat menstruasi produksi keringat akan meningkat.

Maka, sebaiknya mencuci muka dua sampai tiga kali sehari untuk membantu mencegah timbulnya jerawat.

Baca Juga: Natasha Wilona Ungkap Totalitasnya Mendalami Peran Sebagai Nadhira dalam Series Dikta dan Hukum

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Buku Manajemen Kesehatan Menstruasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x