5 Manfaat Buah Kersen yang Ampuh untuk Kesehatan Tubuh, Kaya Kandungan Nutrisi

- 3 November 2022, 20:00 WIB
Manfaat dari Mengkonsumsi Buah Kersen yaitu Dipercaya Bisa Sembuhkan Penyakit Asam Urat
Manfaat dari Mengkonsumsi Buah Kersen yaitu Dipercaya Bisa Sembuhkan Penyakit Asam Urat /Instagram.com/@ atlaagrikultur

Diketahui bahwa buah kersen memiliki kandungan oksida nitrat yang memadahi, itu mampu menjadi tameng dalam menurunkan tekanan darah.

Baca Juga: Dokter Fery Ungkap Manfaat Buah Naga untuk Kesehatan, Ternyata Bisa Mengatasi Penyakit Ini!

2. Mengatur kadar gula

Pada buah kersen dipercaya mampu menjaga kestabilan kadar gula pada tubuh, sebab buah ini memiliki vitamin B, vitamin C, dan serat yang bertugas menormalkan kadar gula.

3. Menurunkan tekanan darah

Selain mampu menormalkan kadar gula pada tubuh, buah kersen juga diyakini mampu menurunkan tekanan darah.

Terdapat kandungan nitric oxide pada buah kersen yang berguna untuk merilekskan pembuluh darah.

4. Mencegah infeksi

Diketahui bahwa buah kersen memiliki manfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh sehingga serangan infeksi akan terhindar.

Baca Juga: Manfaat Buah Jeruk Menurut Dokter Fery Mampu Jaga Kesehatan Mata!

Halaman:

Editor: Iksan

Sumber: YouTube Caraku Memasak


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x