Susul Jepang, Giliran Italia Alami Krisis Angka Kelahiran

- 11 Mei 2023, 20:20 WIB
Krisis kelahiran di Italia, dalam 30 tahun ke depan akan sebabkan kehilangan 2 juta anak muda di negaranya
Krisis kelahiran di Italia, dalam 30 tahun ke depan akan sebabkan kehilangan 2 juta anak muda di negaranya / // Pexels/ pixabay

Penurunan tajam siswa sebabkan jumlah guru turun

Penurunan tajam siswa juga dapat menyebabkan jumlah guru turun menjadi 558.000 pada tahun 2033 dan 2034 dari lebih dari 684.000.

Untuk membantu keluarga, pemerintah pekan lalu mengesahkan paket tenaga kerja yang mencakup pengabaian pajak tahun ini atas tunjangan bagi karyawan dengan anak-anak, hingga maksimum 3.000 euro (US3.300 dolar) atau sekitar Rp48,5 juta per pekerja.

Valditara memperingatkan penurunan itu juga akibat para profesional meninggalkan negara itu untuk mencari pekerjaan yang lebih baik di luar negeri.

Adanya tren demografis seperti sekarang, maka dalam 30 tahun ke depan, diperkirakan Italia akan kehilangan 2 juta anak muda.***

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x