15 Manfaat Seledri Bagi Kesehatan Tubuh Bila Dikonsumsi dengan Rutin

- 13 November 2022, 11:46 WIB
Berikut beberapa manfaat dari mengonsumsi seledri bagi kesehatan tubuh bila dikonsumsi dengan rutin
Berikut beberapa manfaat dari mengonsumsi seledri bagi kesehatan tubuh bila dikonsumsi dengan rutin /freepik.com

MALANG TERKINI – Seledri atau Apium graveolens merupakan jenis sayuran yang kaya akan serat karbohidrat vitamin, folat, kalsium, kalium, magnesium dan kolin.

Selain itu seledri juga memiliki kandungan senyawa beta karoten, lutein, zeaxanthin dan flavonoid yang baik untuk tubuh.

Seledri sendiri sering dipakai sebagai pelengkap sayur sop, bakso, soto. Selain itu seledri juga dimanfaatkan untuk menambah citarasa dan aroma.

Baca Juga: Manfaat Seledri untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Dapat Turunkan Tekanan Darah

Terkadang seledri juga dimanfaatkan untuk dijus baik hanya seledri saja maupun dicampur dengan sayuran lain atau buah.

Sayuran seledri memiliki beragam manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh khususnya organ-organ penting tubuh. Apalagi bila dikonsumsi secara rutin maka khasiat akan sangat dirasakan.

Berikut adalah 15 manfaat yang terkandung dalam seledri yang baik bagi kesehatan tubuh, khususnya bila dikonsumsi rutin dan sesuai anjuran.

1. Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

Seledri dapat menurunkan tekanan darah tinggi karena memiliki kalium, antioksidan dan phthalide yang mampu mengendurkan otot dinding pembuluh darah sehingga dapat mengalir lancar.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x