Ketahui Manfaat Kentang bagi Tubuh, Salah Satunya Menyehatkan Otak

- 6 Februari 2023, 20:52 WIB
Ilustrasi. Ketahui manfaat yang ada dalam kentang untuk tubuh
Ilustrasi. Ketahui manfaat yang ada dalam kentang untuk tubuh //Pixabay/PublicDomainPictures/

2. Menurunkan tekanan darah

Baca Juga: Alami Stress? Atur dengan Cara Management yang Baik

Kentang membantu menyetabilkan tekanan darah. Hal ini karena, kentang adalah sumber kalium. Kalium merupakan mineral yang dapat menurunkan tekanan darah. Mengonsumsi makanan yang mengandung kalium tidak hanya menurunkan tekanan darah. Namun, bisa mengurangi resiko stroke dan melindungi jantung.

3. Meningkatkan kesehatan tulang

Kentang mengandung zat besi, zinc, magnesium, kalsium, dan fosfor yang baik untuk kesehatan tulang. Kandungan tersebut berguna untuk membangun struktur dan kekuatan tulang. Tidak hanya itu, zinc serta zat besi yang ada dalam kentang, berperan dalam pematangan dan produksi kolagen.

4. Menjaga kesehatan kulit

Baca Juga: Apa yang Harus Dilakukan Setelah Operasi Hernia?

Vitamin C yang terkandung di dalam kentang, bekerja sebagai antioksidan yang bertugas untuk mencegah kerusakan kulit, akibat polusi, asap, maupun paparan sinar matahari. Selain itu, Vitamin C akan membantu kolagen dalam memperbaiki tekstur kulit secara menyeluruh. Untuk kalian yang ingin punya kulit sehat, bisa rajin mengonsumsi kentang ini.

5. Meningkatkan kesehatan otak

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah