6 Perbedaan Ciri Stres dan Burnout yang Perlu Diketahui

- 11 Januari 2022, 21:45 WIB
Ilustrasi - 6 poin perbedaan ciri-ciri antara stres dengan burnout yang perlu diketahui
Ilustrasi - 6 poin perbedaan ciri-ciri antara stres dengan burnout yang perlu diketahui /Pixabay/geralt

Orang yang mengalami burnout akan merasa kehilangan motivasi sama sekali dan memiliki pikiran yang cenderung pesimis.

Melansir dari situs web Help Guide, inilah 6 poin pokok perbedaan antara stres dengan burnout.

Ciri-ciri stres adalah sebagai berikut:

1. Ditandai dengan keterlibatan berlebihan dalam suatu aktivitas

2. Overreaktif atau berlebihan secara emosional

3. Memicu urgensi dan hiperaktivitas

4. Menguras stamina

5. Berpotensi menyebabkan gangguan kecemasan

6. Cenderung merusak secara fisik

Baca Juga: Ending Film Layangan Putus Bikin Nyesek, Rumah Tangga Kinan Hancur, Aris Memilih Pergi Bersama Lydia

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Help Guide


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah