Minum 5 Jenis Teh Ini Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur, Pengidap Insomnia Wajib Tahu

- 11 Agustus 2021, 19:09 WIB
Lima jenis teh yang diyakini dapat membuatmu lebih cepat tertidur.
Lima jenis teh yang diyakini dapat membuatmu lebih cepat tertidur. /Pixabay/Congerdesign

Teh serai juga merupakan obat tradisional zaman dahulu yang dipercaya dapat mendorong seseorang tertidur, mengurangi rasa sakit, dan meningkatkan kekebalan tubuh.

Baca Juga: Langkah-langkah Menghadapi Serangan Vertigo, Antisipasi Sebelum Terjadi!

  1. Teh passionflower

Sesuai dengan namanya, teh passionflower terbuat dari bunga, daun, dan tangkai sebuah tanaman bernama Passiflora incarnata.

Sebuah studi menunjukkan bahwa peserta yang meminum teh passionflower secara rutin selama seminggu memiliki kualitas tidur yang jauh lebih tinggi daripada yang tidak meminumnya.

Itulah lima rekomendasi jenis teh yang bisa kamu minum untuk meningkatkan kualitas tidurmu.

Untuk mengetahui apakah jenis teh yang kamu miliki mengandung kafein, kamu bisa mengeceknya terlebih dahulu di komposisi produk.

Baca Juga: Cara Membedakan Influenza dan Covid-19, Ini Penjelasan dr. Tirta

Bagi teh yang mengandung kafein, disarankan untuk dikonsumsi pada siang hari saja, karena zat kafein mengandung stimulan yang bisa meningkatkan energi dan kewaspadaan sehingga membuatmu sulit tidur.

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. ***

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Greatist.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x