5 Cara Agar Tubuh Tetap Sehat Saat Musim Pancaroba

- 25 Desember 2022, 14:54 WIB
Ilustrasi sumber vitamin C
Ilustrasi sumber vitamin C /Pixabay/RitaE

Tidak bisa dipungkiri bahwa, tangan kita bisa menjadi media tempat penyebaran kuman dan virus penyebab penyakit, jika kita tidak menjaga kebersihannya.

Membersihkan tangan dengan air dan sabun atau dengan hand sanitizer merupakan hal yang penting. Namun, keduanya memiliki efektivitas yang berbeda.

Baca Juga: Mengenal Perbedaan Pola Makan Sehat: Clean Eating, Diet dan Vegetarian

Mencuci tangan dengan air dan sabun memiliki kemampuan untuk membersihkan virus dan kuman penyebab penyakit, lebih baik daripada menggunakan hand sanitizer.

Tetapi, jika tangan kita dalam keadaan kering, dan sulit mencari sarana untuk mencuci tangan dengan air dan sabun, hand sanitizer menjadi pilihan yang tepat.

Mencuci tangan sangat dianjurkan sebelum dan setelah makan, untuk mencegah masuknya kuman atau virus penyebab penyakit kedalam tubuh kita.

Baca Juga: Resep Smoothies Mangga Yogurt, Minuman Sehat untuk Segarkan Siang yang Panas

Menjaga kebersihan tubuh saat musim pancaroba

Menjaga kebersihan tubuh, merupakan bagian dari upaya menjaga tubuh tetap sehat di musim pancaroba ini.

Hal ini dianjurkan dengan rutin mandi 2 kali sehari. Selain itu, saat tubuh terkena air hujan, sebaiknya segera mandi dan keramas untuk menstabilkan temperatur dingin yang terbawa oleh air hujan.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x