Tingkatkan Energi dengan Konsumsi 8 Makanan Berikut, Pisang Salah Satunya

- 30 Maret 2021, 14:23 WIB
jenis makanan yang tingkatkan energi
jenis makanan yang tingkatkan energi /Pixabay/ryanbeedit

7. Popcorn

Camilan satu ini ternyata kaya akan karbohidrat dan serat yang mampu mengenyangkan dan menambah energi.

Satu porsi cangkir Popcorn (8 gram) menyediakan serat dan karbohidrat dan memberikan pelepasan energi yang stabil.

8. Telur

Protein yang terdapat dalam telur membantu memberikan asupan sumber energi yang stabil dan berkelanjutan.

Leusin dan asam amino dalam telur dapat merangsang produksi energi dalam berbagai cara.

Apalagi telur kaya akan vitamin B yang membantu enzim menjalankan perannya dalam proses memecah makanan untuk energi.***

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah